Wedang ronde merupakan minuman hangat tradisional yang disukai masyarakat Indonesia dari zaman ke zaman. Kuliner satu ini sering dikonsumsi untuk tujuan kesehatan ataupun hanya untuk menghangatkan tubuh.
Dengan tepung ketan bulat-bulat, minum wedang ronde jadi nikmat dan tidak membosankan. Minuman khas enak ini bisa kamu temukan di Tangerang, lho. Berikut 5 rekomendasi wedang ronde yang bisa menghangatkan tenggorokan.