Pecak bandeng merupakan salah satu makanan khas Banten yang sangat terkenal dengan keunikannya. Sudah tahu resep dan cara membuat Pecak Bandeng Khas Banten ini?
Olahan ikan bandeng ini dimasak dalam bungkusan daun pisang dan dikombinasikan dengan bumbu asam pedas dari cabai dan tomat hijau.
Kalau kamu khawatir makan pecak bandeng karena ikan bandeng berduri banyak, kamu harus membuang jauh kekhawatiran itu. Pasalnya, ikan bandeng yang akan diolah dalam resep ini merupakan ikan pecak bandeng tanpa duri, atau duri lunak.
Penasaran dengan resep dan cara membuat Pecak Bandeng khas Banten? Gampang banget lho, yuk ikuti panduannya di bawah ini.