TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

[FOTO] Penumpang Pesawat Boleh Duduk Sampingan, Tapi Ada Syaratnya

Jumlah penumpang di Bandara Soetta meningkat

Penumpang berada di dalam pesawat sebelum lepas landas di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (9/9/2020)/ ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

Tangerang, IDN Times - Di tengah pandemik COVID-19, menjaga jarak menjadi salah satu aturan yang diterapkan di tempat-tempat publik, termasuk transportasi umum. Namun, di dalam pesawat, penumpang diizinkan duduk berdampingan, dengan syarat-syarat tertentu.

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengatur bahwa penumpang yang masih satu keluarga, diizinkan duduk berdampingan selama penerbangan, demikian dikutip dari ANTARA Foto, Rabu (9/9/2020).

Baca Juga: Bandara Soetta Capai Rekor Tertinggi Penerbangan Sejak Pandemik

1. Kategori keluarga dimaksud, harus memenuhi syarat lain, yakni memiliki alamat KTP yang sama

ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

2. Selain itu, mereka juga wajib rapid test atau PCR masing-masing perorangan dan hasilnya nonreaktif atau negatif COVID-19

Penumpang berada di dalam pesawat sebelum lepas landas di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (9/9/2020)/ ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

3. Setelah memenuhi syarat-syarat itu, penumpang boleh duduk berdampingan tanpa menjaga jarak selama penerbangan

Penumpang berjalan menuju tempat duduk sebelum pesawat lepas landas di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (9/9/2020)/ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

4. Lalu lintas di Bandara Soekarno Hatta meningkat loh di bulan Agustus 2020, jika dibandingkan bulan sebelumnya. Pada Agustus, ada 14.393 penerbangan

Calon penumpang melihat jadwal penerbangan pesawat di Terminal 2 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (9/9/2020)/ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

5. PT Angkasa Pura II mencatat peningkatan itu mencapai 17 persen dibanding bulan Juli 2020

Calon penumpang beraktivitas di Terminal 2 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (9/9/2020)/ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

Baca Juga: Bandara Soetta Capai Rekor Tertinggi Penerbangan Sejak Pandemik

Berita Terkini Lainnya