TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Potret Bencana, Banjir di Pasar Rau Hingga Bangunan Roboh di Sempu

Musim hujan tiba, warga waspadalah

Genangan banjir di kawasan Pasar Induk Rau, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

Serang, IDN Times - Musim hujan datang. Warga pun bersiap dengan kondisi hujan deras yang mengguyur di sejumlah tempat. 

Guyuran hujan ini bahkan menyebabkan bencana banjir di sejumlah titik, termasuk di Pasar Induk Rau, Serang. Selain hujan deras, banjir di pasar ini juga disebabkan drainase yang buruk. 

Selain itu, rumah warga di Kampung Sempu, Cipare, Serang juga roboh setelah hujan lebat disertai angin kencang menerjang. Simak galeri fotonya. 

Baca Juga: Seorang Petani di Lebak Tewas Terseret Arus Banjir di Lebak 

Baca Juga: 614 KK Terdampak Banjir di Dua Kecamatan di Lebak

1. Banjir melanda kawasan Pasar Induk Rau, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021)

Genangan banjir di kawasan Pasar Induk Rau, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

2. Banjir ini disumbang juga oleh buruknya saluran drainase di kawasan itu dan tingginya intensitas hujan yang terjadi sejak Senin (13/9) malam

Genangan banjir di kawasan Pasar Induk Rau, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

3. Pedagang duduk di kiosnya yang tergenang banjir di kawasan Pasar Induk Rau

Genangan banjir di kawasan Pasar Induk Rau, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

4. Pengendara berusaha bermanuver saat menerjang banjir di Pasar Rau

Genangan banjir di kawasan Pasar Induk Rau, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

5. Pengendara angkot dan sepeda motor mengambil jalur pinggiran jalan untuk menghindari genangan air yang lebih dalam

Genangan banjir di kawasan Pasar Induk Rau, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

6. Hujan lebat dan angin kencang juga melanda Kampung Sempu, Cipare, Serang pada Selasa (14/9/2021). Sejumlah bangunan roboh

Rumah roboh di Kampung Sempu, Cipare, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

7. Salah satu warga Kampung Sempu melihat dinding rumahnya yang rontok diterjang angin kencang

Rumah roboh di Kampung Sempu, Cipare, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

8. Warga mencari barang yang masih bisa digunakan di area rumahnya yang roboh

Rumah roboh di Kampung Sempu, Cipare, Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)

9. Pohon pun tumbang diterjang angin kencang

Pohon tumbang di halaman Masjid Agung Atsauroh di Serang, Banten, Selasa (14/9/2021). (ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman)
Berita Terkini Lainnya