Potret Stadion Benteng Reborn Markas Persikota Tangerang
Renovasinya telan biaya Rp31 miliar

Kota Tangerang, IDN Times - Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah meresmikan stadion Benteng Reborn. Renovasi stadion yang awal namanya Benteng Taruna itu memakan biaya hingga Rp31 miliar pada Sabtu (5/2/2022).
Peresmian ini menandakan rampungnya renovasi stadion yang mampu menampung 7.500 penonton itu.
Baca Juga: Resmi! Prilly Latuconsina Jadi Pemilik Persikota
1. Ini menjadi salah satu stadion yang menggelar babak penyisihan grup Liga 3
2. Benteng Taruna menjadi homebase Persikota Tangerang
3. Stadion ini memiliki kapasitas 7.500 penonton dengan fasilitas penunjang lainnya
4. Fasilitas bench tim yang mirip seperti stadion di Eropa nih
Editorial Team
Show All